Thursday , 14 November 2024

Berita Utama

PT. MUP Jamin Reklamasi Pantai Karangria Bisa Berikan Kontribusi Perputaran Ekonomi Warga Manado Bagian Utara

SPIRITKAWANUANEWS — Pemerintah Kota Manado memberikan kesempatan kepada PT. Manado Utara Perkasa (MUP) memaparkan kepada masyarakat apa saja yang akan mereka kerjakan pada pelaksanaan reklamasi Karangria. Untuk itu digelarlah rapat koordinasi terkait reklamasi tersebut di Aula Serbaguna kantor walikota Manado, Rabu 19 Juni 2024 kemarin. Pelaksanaan rakor berlangsung alot, dikarenakan banyak masyarakat terutama warga sindulang dan karangria menyampaikan sejumlah gagasan …

Read More »

Pemkot Tomohon Sumbang Tiga Ekor Sapi Kurban di Momen Hari Raya Idul Adha

SPIRITKAWANUANEWS — Khusyuknya Perayaan Hari Raya Idul Adha 1445 H turut dirayakan Pemerintah Kota Tomohon, Senin 17 Juni 2024.   Di momen tersebut, Pemerintah Kota Tomohon turut memberikan hewan kurban untuk sejumlah jemaah muslim di Kota Tomohon. Terdapat tiga ekor sapi diserahkan Pemkot Tomohon kepada tiga masjid yaitu di Masjid Besar Nurul Imam Kampung Jawa Tomohon, Masjid Agung Al-Mujahidin Matani …

Read More »

Walikota Tomohon Pimpin Upacara Hari Lahir Pancasila, Carol Senduk : Pancasila Jiwa Pemersatu Menuju Indonesia Emas 2045

SPIRITKAWANUANEWS —  Walikota Tomohon, Caroll J. A. Senduk, SH, memimpin upacara peringatan Hari Lahir Pancasila di Lapangan Kantor Walikota Tomohon, Sabtu (1/6). Upacara ini dihadiri oleh jajaran Pemerintah Kota Tomohon, termasuk Sekretaris Daerah Edwin Roring SE ME, perwakilan Kejaksaan Negeri Tomohon Kasi Intel Dedykarto Ansiga, ASN, dan tenaga kontrak di lingkungan Pemerintah Kota Tomohon. Dalam sambutannya, Walikota Tomohon membacakan pesan …

Read More »

Walikota Carol Senduk Hadiri Rapat Koordinasi Pengawas 2024, Minta Temuan BPK Segera Ditindaklanjuti OPD

SPIRITKAWANUANEWS — Walikota Tomohon Carol Joram Azarias Senduk SH, menghadiri Rapat Koordinasi Pengawas Tahun 2024 yang diselenggarakan di Aula Inspektorat Daerah Kota Tomohon, Kamis (30/5). Dalam acara tersebut, Walikota menyampaikan rasa syukur atas capaian Pemerintah Kota Tomohon yang menerima opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) atas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) Tahun Anggaran 2023. Ini merupakan kali ke-11 berturut-turut Tomohon meraih predikat …

Read More »

Wali Kota Turun ke Masyarakat, Sapa Jemaah Mushollah Nurul Jihad Ketang Baru

SPIRITKAWANUANEWS — Sore ini (30 Mei 2024) Wali Kota Manado Andrei Angouw mengunjungi Mushollah Nurul Jihad di Kelurahan Ketang Baru. Kehadiran Wali Kota di Mushollah Nurul Jihad dalam rangkah menghadiri acara Syukuran Milad Majelis Ta’Lim ibu-ibu Penyantun Nurul Jihad sekaligus Ifthor Akbar (buka puasa bersama). Hadir dalam acara ini Camat Singkil Fadly Kasim, staf khusus Wali Kota Rustam Hasan, tokoh Agama …

Read More »

Wali Kota Andrei Angouw Kunjungi Paal IV, Diagnosa Penyebab Banjir dan Arahkan Normalisasi Sungai

SPIRITKAWANUANEWS — Siang ini (29/Mei 2024) Wali Kota Manado Andrei Angouw mengunjungi Paal IV Kecamatan Tikala Manado. Sampai di Lokasi, Wali Kota disambut Camat Tikala Henry Kontu dan aparat Kecamatan serta Lurah Tikala dan Lurah Taas serta beberapa Ketua Lingkungan. Hadir juga Kabid dari Dinas PUPR Kota Manado. Kehadiran Wali Kota dilokasi untuk melihat anak sungai saluran air serta tanggul yang …

Read More »

Sore Hari Menjelang Sunset Wali Kota Kunjungi Pasir Putih Pantai Sario

SPIRITKAWANUANEWS — Wali Kota Manado Andrei Angouw turut mengunjungi Pasir Putih Pantai Sario. Wali Kota disambut oleh Dirut PD Pasar Manado Lucky Senduk dan Allen Rantebua sambil meninjau lokasi melihat fasilitas yang nantinya akan dibuat disini. Walikota memaparkan beberapa konsep sarana infrastruktur yang nantinya akan dibuat agar lokasi ini menjadi salah satu tempat favorit dikunjungi warga. Kepada Bung Lucky Senduk …

Read More »

Pemkot Tomohon Peringati Hari Otonomi Daerah XXVIII Tahun 2024, Roring : Otda Bertujuan untuk Demokrasi dan Peningkatan Kesejahteraan

SPIRITKAWANUANEWS — Mewakili Walikota Caroll Senduk, Sekda Edwin Roring menjadi Inspektur Upacara Peringatan Hari Otonomi Daerah XXVIII Tahun 2024 di Kota Tomohon. Upacara tersebut berlangsung di Lapangan Upacara kantor Walikota Tomohon, Kamis (25/04). Dalam upacara tersebut, Inspektur Upacara membacakan arahan Menteri Dalam Negeri terkait peringatan hari otonomi daerah ke-XXVIII pada tanggal 25 April 2014 dengan tema “Otonomi Daerah Berkelanjutan Menuju …

Read More »

Makin Hebat ! Caroll Senduk Bawa Tomohon Raih Penghargaan dari Ombudsman RI

SPIRITKAWANUANEWS – Pemerintah Kota Tomohon mendapat predikat Opini kualitas tertinggi dari Ombudsman RI, dengan peringkat sebesar 92,93 dalam Kepatuhan Pengawasan Penyelenggaraan Publik Tahun 2023. Ini menegaskan pencapaian gemilang dalam Pelayanan Publik, yang membuat Pemerintah Kota Tomohon menduduki peringkat Kualitas A, meraih posisi ketiga dalam Kepatuhan Penyelenggaraan Pelayanan Publik di wilayah Sulawesi Utara. Pengumuman prestasi ini disampaikan dalam rangka Musyawarah Rencana …

Read More »